Stevan Jovetic dipastikan berganti seragam dari Fiorentina ke Manchester City di pasar transfer musim panas ini.
Pihak I Viola melalui akun Twitter resmi klub mengumumkan sudah mencapai kesepakatan dengan The Eastlands terkait transfer penyerang 23 tahun asal Montenegro itu.
Jo-Jo
memang sudah diduga tak akan lagi merumput di Firenze musim depan usai
menyuarakan niatan hengkang setelah lima tahun membela Si Ungu.
Awalnya
ia kerap dihubung-hubungkan dengan Juventus, tapi transfer tak terwujud
lantaran Bianconeri ogah menyanggupi sang pemain sebesar €30 juta. Pada
akhirnya City-lah yang berhasil mengamankan tanda tangan Jovetic.
Detail
kesepakatan ini belum diungkapkan, tapi diyakini sesuai dengan harga
yang ditetapkan Fiorentina. City bakal membayar ongkos transfer €27 juta
ditambah €3 juta lagi dalam bentuk bonus.
Home
»
»Unlabelled
» Fiorentina Sepakat Lego Stevan Jovetic Ke Manchester City
Kamis, 18 Juli 2013
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar